Daftar Isi
Fitur laporan utilisasi kendaraan membantu pengguna memantau penggunaan armada secara efisien. Laporan ini mencakup metrik penting seperti persentase bulanan pemanfaatan rata-rata, ketersediaan rata-rata, tingkat pengiriman tepat waktu, serta data kendaraan. Berikut merupakan langkah-langkah untuk mengakses Laporan Utilisasi Kendaraan:
Step 1. Buka Menu Laporan bagian Manajemen Pengiriman, klik bagian Utilisasi Kendaraan #

Step 2. Pilih Periode Laporan serta Domain untuk melihat laporan #



Step 3. Unduh Laporan Utilisasi Kendaraan dengan klik Unduh pada kanan atas halaman. Laporan dapat diunduh ke dalam format Excel. #
